Pembangunan Jembatan Pancur Batu - Sumatera Utara

Tim Relawan Mapanbumi dan Paramita Foundation Provinsi Sumatera Utara yang diketuai Bpk. Koa Sun Hock didampingi Penasehat Romo Pdt. Satya Vira menyalurkan bantuan untuk pembangunan jembatan Taman Abadi Maitreya di Pancur Batu. (27-04-2025)